· wajah berminyak: bersihkan wajah setiap hari dipagi hari setelah mandi dan malam hari sebelum tidur, gunakan pelembab wajah yang mengandung bahan penyerap/pengurang minyak berlebih. bawa sabun pembersih muka anda kemanapun anda pergi, sehingga anda dapat membersihkan wajah anda kapanpun anda mau.
· wajah berjerawat: jangan pernah pencet jerawat anda dengan kuku tangan, hal itu dapat menimbulkan iritasi dan membuat bekas di wajah. bersihkan wajah dan gunakan vitamin/pelembab wajah mengandung bahan pencegah jerawat. lakukan perawatan wajah di salon maupun dirumah dengan kosmetik yang sesuai dengan kondisi wajah anda. cuci muka setiap pagi denga air seduhan teh.
· wajah kering: tetap bersihkan wajah anda setiap hari, lakukan masker wajah dengan alpukat atau kosmetik yang sesuai. gunakan sesalu pelembab wajah anda.
silahkan mencoba:)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar